close

Silahkan kunjungi website program-program mulia kami, klik tombol dibawah ini

www.rumahyatimindonesia.org


Telp. 0265-2351868 | WA 0878 8555 4556

Tuesday, 16 January 2018

Kegiatan Speech Contest






Sahabat, inilah salah satu kegiatan public speaking yang diikuti oleh para santri di Yayasan Rumah Yatim Indonesia. Acara yang diberi nama Speech Contest ini digelar di salah satu mall di Tasikmalaya, Asia Plaza.

Walaupun awalnya anak-anak terlihat gugup untuk berbicara di depan umum, namun Alhamdulillah mereka tetap berantusias dan berhasil menampilkan pidato mereka di depan umum.

Adanya kegiatan speech contest ini sangatlah bermanfaat untuk melatih mental anak agar menumbuhkan keberanian untuk berbicara di depan umum. Semakin sering anak dilatih untuk berbicara di depan umum, semakin baik pula keterampilan yang akan dimiliki. Berbicara di depan umum secara tidak langsung akan meningkatkan kemampuan memimpin serta mengalahkan rasa takut.